Jual Bibit Durian Super Tembaga 1 Meter Up – Kualitas Rasa Unik, Punya Batang Kokoh, Daun Rimbun serta siap Tanam
Rp 175.000 Rp 225.000Stok | Tersedia |
Kategori | Bibit Buah, Bibit Durian |
Jual Bibit Durian Super Tembaga 1 Meter Up – Kualitas Rasa Unik, Punya Batang Kokoh, Daun Rimbun serta siap Tanam

Durian Super Tembaga 1 Meter Up
Jual Bibit Durian Super Tembaga – Buah durian super tembaga termasuk jenis durian asal bagka belitung yang telah menjadi primadona di antara pecinta durian. durian super tembaga terkenal dengan daging buahnya yang super tebal, warnya kuning mirip tembaga dengan tekstur daging buah yang lembut. Harga buahnya bisa mencapai 600 ribu per buah.
durian super tembaga dikenal memiliki tingkat adaptasi yang baik, selain itu, masa produktif durian super tembaga ini juga relatif singkat sekitar 4 tahun. Tak heran jika, Durian Super Tembaga Bangka ini memang menjadi salah satu durian yang cocok untuk dikembangkan di Indonesia.
Ciri Buah Durian Super Tembaga
Durian Super Tembaga memiliki daging buah yang tebal dan lembut, serta biji yang relatif kecil. Salah satu daya tarik dari durian ini adalah tampilan dagingnya yaang cantik, berwarna kuning seperti tembaga. dengan aroma yang kuat namun tidak menyengat, yang sering menjadi daya tarik tersendiri bagi para penikmatnya. Durian ini juga memiliki kulit yang berduri tajam dan keras, menandakan kematangan yang optimal.
Durian Super Tembaga ini dikenal dengan rasa yang sangat khas dan unik, menggabungkan rasa alkoholik yang kuat dengan kemanisan yang sangat tinggi. Keistimewaan lainnya adalah sentuhan rasa pahit yang hadir secara seimbang, menciptakan rasa yang kompleks dan memanjakan lidah.
Ciri Khas Pohon Durian Super Tembaga
Durian Super Tembaga merupakan jenis durian lokal unggulan yang berasal dari asal Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Bangka Belitung. Termasuk jenis durian lokal namun cukup digemari. Menurut warga Bangka, durian ini bisa dikatakan menjadi jagoan durian di sana karena rasanya yang lumer ketika dikunyah di mulut.
Pohon Durian Super Tembaga dikenal memiliki tingkat adaptasi yang cukup baik. pohon durian super tembaga mampu tumbuh baik pada dataran rendah hingga dataran menegah dengan ikli tropis. Selain itu, pohon durian super tembaga juga tergolong cepat untuk berbuah. terhitung setelah berumur 3- 4 tahun pohon durian ini akan mulai belajar berbuah.
Harga durian super tembaga terbilang cukup tinggi, seiring dengan kualitasnya yang sangat baik. Di kalangan petani, harga per kilogram durian ini bisa mencapai Rp600 ribu. Hal ini tentunya membuat potensi yang sangat besar untuk menjadi sumber pendapatan yang signifikan, sekaligus menambah daya tarik durian Super Tembaga Klamunod di pasar domestik maupun internasional.

Durian Super Tembaga 2
Tips Budidaya Durian Super Tembaga
Pohon durian super tembaga cocok untu ditanam pada dataran rendah hingga dataran menengah. Adapun ketinggian ideal untuk bertanam durian super tembaga adalah 800 meter di atas permukaan laut.
Pohon durian super tembaga lebih menyukai permukaan tanah cenderung rata dan tidak berbukit. Untuk menanam durian Super Tembaga ini pastikan untuk memilih lahan yang tidak mengandung banyak unsur air. Tanah dengan air yang berlebihan justru akan membuat pohon jadi sulit tumbuh.
Penyiraman
Pada awal pertumbuhan pemberian air menjadi faktor yang penting dalam adaptasi pohon terhadap lingkungan. Jadi ketika musim kemarau tiba usahakan untuk ekstra menyirami pohon. Setidaknya sehari bisa sampai 2 kali, yaitu pada saat pagi dan sore hari.
Penyemprotan
Pada masa awal-awal penanaman, merupakan fase yang paling rentan. Hal ini karena pada masa tersebut banyak hama tanaman yang menyerang. Misalnya ulat pengerek buah, yang mengganggu bakal buah tumbuh. Atau kutu loncat yang dapat menghambat pohon tumbuh. Untuk itu sering-sering saja semprot insektisida.
Pemupukan
pemupukan menjadi salah satu faktor penting dalam budidaya durian super tembaga. Proses pemupukan dilakukan rutin setiap 3 bulan sekali. Pupuk yang bisa dipakai dari jenis NPK atau mutiara. Selain itu dapat juga ditambahkan dengan pupuk kandang atau kompos. Durian Super Tembaga meskipun tidak terlalu suka lahan berair, namun juga tidak tahan terhadap sinar matahari terik.
Ingin Membudidayakan Durian Super Tembaga
Bagi Anda yang tertarik untuk menanam durian Super Tembaga dengan ukuran yang sudah tinggi, anda tidak perlu risau dan gak perlu bingun untuk membeli bibitnya, karena kami punya solusinya.
Bibitbuahku.com menyediakan tanaman durian super tembaga dengan ukuran 1 meter up yang bisa langsung anda pesan. Kami melayani Pembelian tanaman buah durian super tembaga Partai Besar Maupun Satuan. Pohon durian super tembaga ini bisa kirim seluruh wilayah Indonesia. Untuk proyek maupun perorangan.
Tags: Benih Durian Super Tembaga, Bibit Buah Durian Super Tembaga, bibit Durian Super Tembaga, buah Durian Super Tembaga, durian super tembaga 1 meter up, keunggulan Durian Super Tembaga, pohon Durian Super Tembaga, Tanaman Durian Super Tembaga
Jual Bibit Durian Super Tembaga 1 Meter Up – Kualitas Rasa Unik, Punya Batang Kokoh, Daun Rimbun serta siap Tanam
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 638 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Jual Bibit Alpukat Mentega Super – Bibit Alpukat Mentega – Bibit Alpukat Mentega Super – Tabulampot Alpukat Mentega – Harga Bibit Alpukat Mentega Super – Buah Alpukat Mentega – Budidaya Alpukat Mentega Super Alpukat mentega super memiliki nama ilmiah Persea americana. Jenis bibit alpukat mentega super yang mulai banyak di Indonesia ini merupakan hasil penyimpangan genetika dari alpukat biasa. Alpukat mentega… selengkapnya
*Harga MulaiRp 55.000
24%
Jual Bibit Jambu Air King Rose – Jenis Jambu Air Unggul Dengan Ukuran Jumbo, Bentuk Cantik, Tekstur Renyah, Rasa Manis dan Cocok Untuk Tabulampot jambu air king rose – jambu air king rose apple – jambu air king rose super – bibit jambu air king rose – jambu air king rose apel – tabulampot jambu… selengkapnya
Rp 65.000 Rp 85.000Anggur moondrop merupakan salah satu anggur unggulan yang popular karena bentuknya yang unik. Bentuknya lonjong, dengan warnanya ungu gelap cenderung kehitaman yang sekilas nampak seperti sayur terong ungu versi mungil ini memiliki tekstur yang renyah jika digigit, rasanya manis dan juga juicy. Ukuran berrynya juga cukup besar, yakni rata-rata seukuran dengan jari jempol orang dewasa…. selengkapnya
*Harga Hubungi CS19%
Indonesia merupakan negara yang terkenal dengan buah-buahan tropisnya. Kondisi iklim di Indonesia yang seimbang antara curah hujan dan kemarau membuat banyak tanaman buah dapat tumbuh dengan baik. Sebut saja bibit mangga, bibit alpukat, bibit durian akan dapat tumbuh dengan baik di wilayah Indonesia. Dari sekian banyak buah-buahan tropis itu mangga adalah yang paling banyak dicari…. selengkapnya
Rp 65.000 Rp 80.000Bibit Jambu Biji Sukun Merah – Mendengar kata jambu biji mungkin anda akan berpikir tentang buah jambu yang memiliki banyak biji di dalamnya. Namun bagaimana jadinya jika jambu biji tidak memiliki biji? Ya memang terdengar aneh, jambu biji tapi tanpa biji, bibit jambu sukun merah namanya. Jambu biji hasil persilangan dari jambu sukun dan getas… selengkapnya
Rp 80.00022%
Jual Bibit Kelapa Pandan Wangi – Hai, bagaimana kabar Anda hari ini? Semoga kesehatan dan keberkahan tetap menyelimuti tubuh. Pada pertemuan kali ini kami akan membawa Anda kepada pembahasan mengenai Kelapa Pandan Wangi yang pertama kali dikenal melalui Thailand di tahun 1971. Kepala Pandan Wangi memiliki nama lain, ialah Makprow Nam Horn dalam bahasa Thailand…. selengkapnya
Rp 350.000 Rp 450.00023%
Jual Bibit Durian Bawor – Apakah anda pernah mendengarnya? Durian sering disebut sebagai rajanya buah. Walaupun baunya sangat kuat, namun bagi pecinta durian, bau itulah yang menjadi daya tarik. Budidaya buah durian juga diminati masyarakat karena memiliki nilai ekonomis yang baik. Ada baiknya mengetahui varian-varian bibit durian sebelum memulai membudidayakannya. Beberapa bibit durian diketahui dapat… selengkapnya
Rp 150.000 Rp 195.000Bibit Mangga Manalagi – Mangga dengan kualitas unggul dengan rasa lezat, daging tebal dan aromanya harum. Jual Bibit Mangga Manalagi – Apakah anda merupakan pencinta buah mangga? Tentu bukan hal yang aneh jika anda menjawab, iya. Karena buah mangga memang memiliki banyak keunggulan mulai dari bentuk, rasa, dan aromanya. Jenis buah mangga pun sudah sangat… selengkapnya
Rp 80.000Jual Bibit Rambutan Berkualitas, Rambutan Rapiah dan Binjai Rambutan Unggul – Salam sejahtera bagi Anda yang sedia membuka dan membaca artikel di blog Bibitbuahku.com. Pada kesempatan ini kami akan menjelaskan perihal buah yang tak asing bagi ingatan dan lidah masyarakat Indonesia. Buah Rambutan yang memiliki tekstur buah lebut, buah berwarna putih, dan kulit buah berwarna… selengkapnya
*Harga Hubungi CSBibit Srikaya Merah – Apabila anda mengenal buah srikaya dengan warna hijau kekuningan saja, berarti anda perlu menengok jenis srikaya meah ini. Ya. Srikaya ini memang memiliki buah berwarna merah keunguan dan rasa buahnya manis sekali. Srikaya merah merupakan salah satu varian unggul tanaman srikaya yang berasal dari Australia. Kelebihan buah srikaya merah ini adalah… selengkapnya
Rp 75.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.