Jual Bibit Jambu Air Thongsamsi Atau Jambu King Citra Jumbo Yang Manis dan Besar Buahnya
Rp 80.000
Kode | Jambu Air Thongsamsi |
Stok | Tersedia |
Kategori | Bibit Buah, Jambu |
Jual Bibit Jambu Air Thongsamsi Atau Jambu King Citra Jumbo Yang Manis dan Besar Buahnya
Jual Bibit Jambu Air Thongsamsi – bibit jambu air king citra – jual bibit jambu air king citra – Bibit Jambu Air Thongsamsi – jambu air king citra – Tabulampot jambu air king citra – Pohon jambu air king citra – tabulampot jambu air king citra – Harga Bibit jambu air king citra
Buah jambu memang tiada saingannya sebagai buah yang kaya akan kandungan air yang menyegarkan dikonsumsi di siang hari. Apalagi, jika jambu langsung dipetik dari pohon sendiri, kesegaran maksimal akan langsung membasahi tenggorokan siapapun yang memakannya, apalagi sambil berteduh dibawah pohonnya yang juga rindang.
Banyak orang mulai menanam jambu air karena kepraktisan perawatan dan hasil panen yang menggiurkan. Salah satu varietas jambu air yang banyak diburu orang adalah jambu air Thongsamsi. Dari namanya, kita bisa menebak bahwa jambu air yang satu ini termasuk impor, yaitu dari daerah Thailand. Seperti halnya buah yang berasal dari negeri gajah putih tersebut, jambu air thongsamsi berukuran jumbo dan lebih besar, lebih manis dari jambu air lokal.
Ciri-ciri Jambu Air Thongsamsi / King Citra
Tentunya jambu thongsamsi memiliki keunikan tersendiri yang membedakannya dari jenis jambu air lainnya, seperti ditunjukkan dalam beberapa poin berikut :
- Nama Latin : Syzygium aqueum
- Nama Dagang : Jambu air thongsamsi/Jambu King Citra Jumbo
- Bentuk Buah : Ukurannya besar, satu buahnya kira-kira memiliki bobot 80-110 gram. Memiliki bentuk melebar ke bawah seperti lonceng.
- Warna Kulit Buah : Jambu air jenis ini berwarna hijau saat masih muda, namun seiring perkembangannya, warna buah yang matang berwarna merah cerah merekah dan sangat menggoda untuk dimakan.
- Daging Buah : Memiliki kandungan air tinggi sehingga sangat menyegarkan,rasanya manis untuk yang sudah masak.
Pelayanan Yang Kami Berikan Untuk Anda
- Packing Kayu
- Garansi Bibit Aman Sampai Tujuan
- Disertai Cara Penanganan & Perawatan
- Bibit Dijamin Sehat
- Garansi Bibit Sesuai Dengan Sifat Induknya
- Dijamin Bibit Lebih Cepat Berbuah
Budidaya Jambu Air Thongsamsi
Seperti layaknya jenis jambu air lainnya, jambu air thongsamsi cukup mudah perawatannya hingga bisa panen buahnya. Jika menanam dari bibit, pastikan Anda memilih bibit terbaik yang berasal dari pohon unggulan seperti bibit jambu air thongsamsi yang kami sediakan.
Jambu air jenis ini bisa tumbuh hingga ketinggian tanah 1000 mdpl, artinya baik di dataran rendah maupun dataran tinggi, jambu air ini mampu tumbuh dan menghasilkan buah. Walau begitu, biasanya pohon yang ditanam di dataran rendah dengan sinar matahari berlimpah dan curah hujan tidak lebih dari 8 bulan per tahun akan membuahkan hasil panen yang sedikit lebih banyak.
Perawatan Jambu Air Thongsamsi
Perawatan jambu air ini pun cukup mudah, penyiraman dapat dilakukan dua kali sehari atau sekali sehari saat musim hujan untuk menjaga tanah tetap basah. Jambu air menyukai tanah yang basah, sehingga jika ingin tumbuh baik, selalu jaga kondisi tanah. Media tanam yang dipakai bisa berupa campuran antara tanah humus dan pupuk kandang dengan perbandingan 1:1.
Pohon jambu air akan mulai berbuah produktif di tahun ke-3. Sebelum mencapai waktu tersebut, pohon bisa saja berbuah namun masih belum maksimal jumlah panennya.
Baca Juga : Cara Mudah Membuat Tabulampot jambu Air Rajin Berbuah
Untuk memiliki satu pohon jambu air thongsamsi yang rajin berbuah, diperlukan bibit jambu dari pohon unggulan. Kami menyediakan bibit terbaik dengan kualitas juara untuk menghasilkan jambu air thongsamsi paling ranum dan segar. Silakan memesan melalui website ini atau hubungi contact kami untuk informasi lebih lanjut. Selamat bercocok tanam!
…
DAPATKAN BIBIT JAMBU UNGGUL ASLI DIJAMIN BERKWALITAS & BERGARANSI HANYA DI
Untuk Informasi Lebih Lengkap & Terbaru Terkait Stok dan Harga Silahkan Hubungi Kami di Nomor Berikut:
0812 1136 9090
(SMS/WA/Telpon)
Atu Kunjungi Langsung Kebun Kami klick di SINI
…
Tags: bibit jambu air, bibit jambu air citra jumbo, bibit jambu air thongsamsi asli, bibit jambu air thongsamsi cepat berbuah, bibit jambu air thongsamsi okulasi, budidaya jambu air thongsamsi, harga bibit jambu air thongsamsi, jambu air, jambu air citra jumbo, jambu air jumbo, jambu air manis, jambu air merah, jambu air thongsamsi, jambu air thongsamsi cepat berbuah, jenis jambu air, jenis jambu air thongsamsi, jual bibit jambu air thongsamsi, jual bibit jambu air thongsamsi murah, penanaman jambu air thongsamsi, tabulampot jambu air thongsamsi
Jual Bibit Jambu Air Thongsamsi Atau Jambu King Citra Jumbo Yang Manis dan Besar Buahnya
Berat | 60 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 6.420 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Jual Bibit Pisang Cavendish, Pisang Ambon Kuning Dngan Rasa Buah Yang Manis Dan Tekstur Buah Lembut Bibit Pisang Cavendish – Pisang merupakan nama yang umum bagi tanaman terna raksasa berdaun besar memanjang dan berasal dari suku Musaceae. Ciri buah yang berkelompok tersusun seperti jari sering disebung dengan istilah sisir. Buah pisang tak hanya manis dan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSLengkeng Aroma Durian – Mendengar kata lengkeng saja sudah terbayang rasa manisnya yang segar menggoda apalagi ditambah aroma durian yang harum, pasti bertambahlah nikmat yang anda dapatkan. Lengkeng aroma durian, memberikan anda cita rasa nikmat lengkeng dengan aroma durian yang harum menggoda. Bibit Tanaman Lengkeng Aroma Durian – Lengkeng aroma durian merupakan jenis varian baru… selengkapnya
Rp 55.000Bibit Kelapa Wulung – jual bibit kelapa wulung – bibit kelapa hijau wulung – kelapa wulung – kelapa hijau wulung – jual kelapa wulung – pohon kelapa wulung – kelapa wulung genjah – kelapa ijo wulung – jual kelapa wulung semarang – kelapa serat merah – kelapa hijau serat merah Pohon kelapa memang dikenal memiliki manfaat… selengkapnya
Rp 95.000Bibit Kurma Tropis KL1 Perbanyakan Kultur Jaringan Cepat Berbuah, Produktivitas Tinggi, & Pasti Betina Jual Bibit Kurma KL1 – Bibit Kurma KL1 – Harga Bibit Kurma KL1 – Kurma Tropis Kl1 – Tabulampot Kurma – Bibit Kurma Kl1 Asli – Bibit Kurma KL1 Thailand Buah kurma tentu sudah tidak asing lagi bagi telinga dan lidah anda. Buah yang merupakan tanaman khas… selengkapnya
*Harga Hubungi CSBibit Srikaya Merah – Apabila anda mengenal buah srikaya dengan warna hijau kekuningan saja, berarti anda perlu menengok jenis srikaya meah ini. Ya. Srikaya ini memang memiliki buah berwarna merah keunguan dan rasa buahnya manis sekali. Srikaya merah merupakan salah satu varian unggul tanaman srikaya yang berasal dari Australia. Kelebihan buah srikaya merah ini adalah… selengkapnya
Rp 75.000Alpukat Fuerte – Alpukat merupakan salah satu buah yang baik untuk kesehatan. Memang alpukat dikenal sebagai buah yang mengandung banyak lemak, namun lemak yang terkandung di dalam alpukat berbeda dengan lemak penyebab kolesterol. Lemak alpukat merupakan lemak tak jenuh yang justru membantu menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh. Terdapat bermacam-macam jenis buah yang sering disebut dengan… selengkapnya
*Harga MulaiRp 100.000
Nangka Mini – Siapa yang tidak mengenal buah nangka? Buah dengan aroma dan rasa manis nan lengket ini sangat populer di lingkungan masyarakat Indonesia. Ukuran buahnya tergolong besar dan berat, tidak heran satu gelondong buah nangka baru bisa habis dimakan setelah beberapa hari di rumah. Akan tetapi berbeda dengan buah nangka mini. Seperti namanya, nangka jenis… selengkapnya
Rp 65.000Jual Bibit Jambu Kristal – Jambu biji adalah tanaman buah yang sudah tidak asing lagi bagi kita, setidaknya kita pernah memakan buah jambu biji satu kali entah itu sengaja ataupun tidak sengaja tercampur dalam rujak buah. Anda tentu sepakat jika buah jambu biji memiliki rasa yang lezat karena memiliki tekstur buah yang renyah, juicy, dan… selengkapnya
Rp 80.00018%
Bibit Tanaman Jeruk Purut – Tanaman Yang Mempunyai Daun dan Buah Beraroma Wangi Khas Masakan Indonesia Bibit Tanaman Jeruk Purut – Tanaman jeruk purut merupakan tanaman yang buah dan daunnya banyak dimanfaatkan dalam berbagai bumbu masakan karena wangi dan bisa menyedapkan rasa masakan. Berikut adalah ulasan tentang tanaman jeruk purut. Tanaman Jeruk Purut dapat tumbuh… selengkapnya
Rp 45.000 Rp 55.000Jual Bibit Jeruk Santang Madu – Jeruk Mandarin yang Memiliki Warna Buah Cantik dan Rasa Yang Sangat Manis Jual Bibit Jeruk Santang Madu – Jeruk merupakan tanaman buah yang memiliki kandungan vitamin C sangat tinggi. Dalam kondisi dimana kita memerlukan asupan vitamin untuk meningkatkan sistem imun dalam tubuh seperti saat ini, menikmati buah jeruk merupakan salah… selengkapnya
Rp 80.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.