Keunggulan Bibit Kurma Tropis Perbanyakan Kultur Jaringan
Stok | Tersedia |
Kategori | Kurma |
Keunggulan Bibit Kurma Tropis Perbanyakan Kultur Jaringan
Bibit Kurma Kultur Jaringan – Jual Bibit Kultur Jaringan – Keunggulan Kurma Kultur Jaringan – Budidaya Kurma Kultur Jaringan – Jenis Kurma Kultur Jaringan- Harga Bibit Kurma Kultur Jaringan
Di artikel sebelumnya, saya membahas mengenai kelemahan kurma tropsi kultur jaringan sebagai pertimbangan untuk Anda dalam menyiapkan segala kemungkinan terburuk. Sebagai pengimbang, saya akan membahas keunggulan kurma tropis kultur jaringan, agar Anda, selaku petani kurma bersiap diri dengan hasil buah kurma yang memuaskan. Bagi Anda yang belum banyak mengetahui keunggulan kurma tropis jenis ini, marilah duduk sejenak, pabila terdapat secangkir kopi, silakan seruput dahulu agar membaca artikel ini tak membosankan.
Baca Juga : Bibit Tanaman Kurma Kultur Jaringan Jenis Barhee
Keunggulan Bibit Kurma Kultur Jaringan
Mari kita mulai membahas keunggulan kurma kultur jaringan, tentunya setelah Anda menyelesaikan satu tegukan. ./ binatang yang memiliki jenis kelamin sebagai pembeda, kurma pun memilik jenis kelamin serupa hewan: jantan dan betina. Perlu diketahui bila kurma berkelamin jantan tak dapat berbuah meski perannya penting, begitu pula binatang berjenis kelamin jantan yang tak mampu menghasilkan keturunan, pun dengan kurma berkelamin betina yang mampu berbuah tanpa adanya peran kurma jantan. Namun buah yang dihasilkan dari kurma berkelamin betina—tanpa peran kurma jantan—tentu tak maksimal atau dapat dikatakan menghasilkan buah yang buruk dari segi ukuran maupun rasa.
Perbanyakan kurma melalui kultur jaringan akan mempercepat pohon untuk berbuah dan menghasilkan buah yang unggul pabila mengombinasikan bibit kurma berkelamin jantan dengan bibit kurma berkelamin betina. Seperti jenis tanaman buah lainnya yang diperbanyak menggunakan cara vegetatif, seperti cangkok, sambung, okulasi, dan tempel. Salah satu jenis kurma kultur jaringan ialah jenis barhee yang mampu berbuah di daerah tropis, seperti di negara Thailand yang dapat menghasilkan buah di usia tiga tahun. Berbeda dengan kurma jenis barhee yang diperbanyak melalui biji, maka akan menghasilkan buah di usia enam tahun.
Baca Juga : Prospek budidaya Kurma Tropis di Indonesia
Sebelum menyelesaikan informasi, ada baiknya saya memberi sedikit tentang kurma yang mampu memberikan sumber energi, gula, dan serat yang baik. Mineral penting seperti kalsium, zat besi, fosfor, sodium, potassium, magnesium, dan zinc tentu akan Anda temukan pada kurma. Selain mineral yang saya sebutkan, masih banyak keuntungan positif yang dapat Anda temukan pada kurma demi kebaikan tubuh Anda dan keluarga.
Selain keunggulan yang dijelaskan di paragraf sebelumnya, pohon kurma yang tumbuh melalui perbanyakan kultur jaringan mampu mewarisi sifat induknya. Melihat keunggulan tersebut, penanaman pohon kurma dalam skala besar amat cocok demi menghasilkan buah dengan kualitas sama dan menghasilkan keuntungan pula.
Setelah menjabarkan tiga keunggulan bibit kurma kultur jaringan, semoga informasi tersebut telah selesai Anda baca di saat secangkir kopi belum tandas dan menambah wawasan pula. Barangkali masih terdapat keunggulan bibit kurma tropis kultur jaringan yang belum sampai ke saya, barangkali Anda tahu, silakan berbagi dengan kami.
…
DAPATKAN BIBIT TANAMAN UNGGUL ASLI DIJAMIN BERKWALITAS & BERGARANSI HANYA DI
Untuk Informasi Lebih Lengkap & Terbaru Terkait Stok dan Harga Silahkan Menghubungi Kepala Pemasaran Kami di Nomor Berikut:
0812 1136 9090
(SMS/WA/Telpon)
Atu Kunjungi Langsung Kebun Kami klick di SINI
…
Kenapa Harus Membeli Bibit Kurma Kurma Di Sini?
Ketika anda membeli bibit kurma di tempat kami anda tidak akan menyesal karena alasan berikut ini:
- Bibit alpukat mentega yang kami kirim dalam kondisi sehat.
- Garansi Bibit aman sampai tujuan, bila bibit mati sampai tujuan kami akan segera mengantinya. Dengan catatan seketika saat bibit sudah sampai.
- Pengiriaman lebih cepat dan tepat, karena Bibit Buahku sudah bekerjasama dengan beberapa jasa pengiriman, dan menyatakan komitmennya.
- Tanaman akan cepat berbuah karena perbanyakan bibit yang kami kirim bukan dari biji, melainkan dengan beberpa teknik perbanyakan modern dan dari indukan yang sudah berbuah.
- Packing sangat aman dan rapi, bukan dari bahan kardus melainkan dari kayu yang sudah teruji kekuatan dan ketahannanya.
- Sebelum bibit kami kirim, terlebih dahulu bibit kami seleksi dan diberi perlakuan secara ketat. Mulai dari pemberian vitamin untuk akar agar tidak mudah stress, pemberian vitamin daun agar daun tidak rontok atau layu, penggantian media tanam secara hati hati dan diganti mediatanam penuh nutrisi, serta pembungkusan plastik pada setiap tanaman.
Berikut tadi ulasan kami terkait Bibit Kurma. Kami siap melayani pengiriman keseluruh wilayah Indonesia. Pengiriman keluar pulau Jawa kami kirim via udara sehingga bibit lebih cepat sampai.
Keunggulan Bibit Kurma Tropis Perbanyakan Kultur Jaringan
Berat | 0.5 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 5.530 kali |
Diskusi | 4 komentar |
Produk Terkait
20%
Jual Pohon Kurma KL1 Betina dan Jantan Sudah Berbunga – memang sampai saat ini kebnayakan masyarakat Indonesia masih belum berani untuk membeli bibit kurma, terutama jenis KL 1. Keraguan akan jantan betina adalah faktor utama, karena tidak seperti jenis lain seperti barhee yang diperbanyak secara kultur jaringan sehingga sudah dapat dipastikan betina. namun sampai saat… selengkapnya
Rp 4.000.000 Rp 5.000.000Bibit Kurma Tropis KL1 Perbanyakan Kultur Jaringan Cepat Berbuah, Produktivitas Tinggi, & Pasti Betina Jual Bibit Kurma KL1 – Bibit Kurma KL1 – Harga Bibit Kurma KL1 – Kurma Tropis Kl1 – Tabulampot Kurma – Bibit Kurma Kl1 Asli – Bibit Kurma KL1 Thailand Buah kurma tentu sudah tidak asing lagi bagi telinga dan lidah anda. Buah yang merupakan tanaman khas… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMemiliki iklim tropis benar-benar mneguntungkan bagi negara kita. Banyak tanaman buah lokal maupun impot dapat tumbuh jika ditanam di tanah kita. Sebut saja bibit anggur, bibit alpukat, bibit durian, bibit mangga, bibit rambutan, bahkan bibit kurma pun bisa tumbuh dengan baik saat ditanam di sini. Walaupun hanya beberapa jenis kurma saja yang bisa tumbuh dengan… selengkapnya
*Harga Hubungi CS8%
Jual Pohon Kurma Hybrid Genjah Jenis KL1 Sudah Berbuah – Kurma jenis KL1 memang saat ini menjadi incaran banyak masayarakat Indoneisa, jenis KL 1 tersohor akan genjagnya, dimana pohon mampu berbuah dg tingkat produktivitas tinggi, selian itu juga buah kurma jenis KL1 mampu dipanen (sudah enak dikoonsumsi) saat buah masih matang dipohon tanpa harus menunggu kering…. selengkapnya
Rp 23.000.000 Rp 25.000.000Barangkali sampai detik ini sebagian banyak masyarakat Indonesia beranggapan bila kurma hanya mampu tumbuh di daerah semacam Arab, atau pun di kawasan Timur Tengah. Sebelum mengurai perihal kurma yang mampu tumbuh di lahan tropis, ada baiknya pabila mengetahui kurma merupakan keluarga palma (palem). Kurma berasal dari tanah Arab dan Afrika Utara yang merupakan tumbuhan yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibi Kurma Tropis Kultur Jaringan Harga murah merupakan salah satu daya tarik untuk mendapatkan bibit kurma tropis dari biji. Namun di balik murahnya harga, terdapat kemungkinan bahwa untuk menentukan jenis jantan dan betina sangat sulit. Perlu ketelitian dan kejelian dalam memilah biji, serta memiliki keberanian untuk berspekulasi. Mengatasi dari masalah tersebut ialah mendapatkan bibit… selengkapnya
*Harga Hubungi CS29%
Bibit Kurma Tropis Hibrid Kultur Jaringan – Pohon kurma yang mampu tumbuh didaerah tropis seperti Indonesia saat ini menjadi incaran banyak masyarakat untuk dikebunkan. Kurma tropis ini menjadi idola karena selama ini msayarakat Indonesia mengetahui bahwa kurma hanya tumbuh dan berbuah didaerah panas seprti daerah-daerah Timur Tengah, sehingga ketika mengetahui bahwa ternyata ada jenis pohon kurma… selengkapnya
Rp 2.500.000 Rp 3.500.000Apa yang anda pikirkan saat mendengar buah kurma? Puasa, Ramadhan, timur tengah, atau padang pasir? Kata-kata tersebut langsung bermunculan di kepala. Ya, buah yang satu ini memang identik dengan bulan Ramadhan sebagai takjil saat berbuka puasa. Serta tempat tumbuhnya yang kebanyakan pada daerah padang pasir di Timur Tengah. Kebanyakan bibit kurma memang hanya dapat tumbuh… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Kurma Tropis Barhee Perbanyakan Kultur Jaringan, Bibit Kurma Unggul Pasti Berjenis Kelamin Betina Bibit Kurma Barhee – Jual Bibit Kurma Barhee – Bibit Kurma Barhee Kultur Jaringan – Kurma Barhee dari Biji – Bibit Kurma Barhee Thailand – Bibit Kurma Tropis Barhee – Harga Bibit Kurma Barhee – Tanaman Kurma Barhee Sebagai negara yang merayakan datangnya bulan Ramadhan, Indonesia merupakan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Kurma H1 – Bibit Kurma Tropis H1 Yang Memiliki Persentase Bibit Betina Sebanyak 80% Dengan warna Buah Merah, Rasa Manis, Dan Cepat Berbuah Jual Bibit Kurma H1 – Bibit Kurma H1 – Harga Bibit Kurma H1 – Bibit Kurma H1 Murah – Biji Kurma H1 – Benih Kurma H1 – Jual Bibit Kurma H1… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
apakah sudah bisa dibedakan jantan sama betinanya mas?
1 Maret 2019 | 9:37 amkalau kultur jaringan sudah bisa dipatikan janan betinanya pak
untuk pemesanan silahkan menghubungi kami via Whatsapp di 081211369090
Terimakasih
5 Maret 2019 | 7:30 am-admin Bibit Buahku-
Tertarik untuk kerjasama pemasaran untuk daerah jabotabe. Saya memiliki lahan sekitar 1000 m2, di daerah kota bekasi, lokasi strategis, sehingga biaya transportasi untuk jabotabek lebih efisien dan efektif (lebih cepat sampai di konsumen).
kerjasama seperti apakah yang Bapak harapkan?
17 September 2018 | 3:00 am