3 Jenis Alpukat Jumbo Yang Cocok Untuk Anda Budidayakan
Rp 80.000
Kode | alpukat jumbo |
Stok | Tersedia |
Kategori | Bibit Alpukat |
3 Jenis Alpukat Jumbo Yang Cocok Untuk Anda Budidayakan
Alpukat merupakan buah yang tak lagi asing bagi telinga dan lidah Anda. Selain menyegarkan, alpukat sering digunakan sebagai bahan diet atau pencegah rasa lapar karena kandungan yang dimilikinya. Nah, kali ini kami akan membahas tiga jenis alpukat unggulan yang agus untuk dibudidayakan.
Alpukat Jumbo Kendil
Pertama ialah Jenis Alpukat Jumbo Kendil. Alpukat yang memiliki ciri hampir mirip dengan kendil, menggelembung di bagian bawah buah dan memiliki ukuran yang cukup besar.rasa yang dimiliki Alpukat Kendil tentunya menjadi idaman bagi lidah Anda, sebab tekstur yang lembut akan memanjakan lidah Anda. Ukuran buah ini mencapai 200 hingga 300 gram atau seukuran telapak tangan pria dewasa dan tak salah bila sebagian besar masyarakat berlomba untuk mendapatkan buah maupun mendapatkan benih. Alpukat Kendil dapat memunculkan bunga di awal musim penghujan atau di bulan Desember, Januari, atau Febuari. Namun di sebagian negara yang memiliki kondisi alam yang subur, Alpukat Kendil berbuah tanpa mengenal musim sekali pun. Demikian memesona, bukan?
Pohon Alpukat umumnya akan berbuah ketika usia jatuh di angka tiga atau empat tahun, itu pun melalui perbanyakan vegetatif (okulasi atau pun sambung pucuk), sedangkan perbanyakan melalui biji membutuhkan waktu yang lebih lama, sekitar enam hingga tujuh tahun. Ketinggian 0 hingga 1.500 meter di atas permukaan laut merupakan lokasi yang strategis untuk membudidayakan tanaman ini. Ciri-ciri yang dapat dikenal dari buah Alpukat Kendil ialah warna kulit yang terlihat tua dan belum berwarna cokelat atau merah dan belum mengkilap, sewaktu buah diketuk menggunakan punggung jari, bunyi yang dihaislkan cukup nyaring di telinga, dan ciri terakhir ialah buah yang digoyang-goyang akan terdengar guncangan biji.
Alpukat Jumbo Aligator
Selanjutnya ialah jenis alpukat unggulan lainnya, ialah Jenis Alpukat Jumbo Aligator. Jangan kaget atau takut karena bentuk fisik aligator yang mengerikan. Buah Alpukat Aligator malah menjadi primadona di antara jenis alpukat lainnya. Alpukat jenis ini memiliki ukuran yang besar lonjong, jauh lebih besar daripada varietas lainnya, dan soal rasa tak akan diragukan lagi karena rasa manis terdapat pada daging Alpukat Aligator. Berat buah mencapai satu kilogram, di atas berat buah alpukat jenis lainnya. Mengerikan, bukan?
Selain rasa dan ukuran, kulit buah Alpukat Aligator amat kuat dan mampu menahan serangan atau gigitan hama. Soal kandungan, buah ini mengandung pitosterol yang mampu mengurangi nyeri akibat radang sendi dan dapat mencegah penyakit rematik, begitu pula vitamin C yang terdapat pada buah ini mampu memberikan daya tahan tubuh terhadap penyakit. Kalau isteri atau keluarga yang sedang mengandung, buah Alpukat Aligator memiliki asam folat yang baik bagi ibu hami demi mengurangi resiko bayi cacat. Ukuran buah besar dan kandungan gizi yang besar, menarik Anda untuk mendapatkan, ya?
Alpukat Jumbo Wina

perbandingan: kanan alpukat lokal, kiri alpukat wina
Yang terkahir dari jenis alpukat unggulan adalah Jenis Alpukat Jumbo Wina. Berbeda dengan Alpukat Kendil dan Alpukat Aligator, Alpukat Wina dapat menghasilkan buah di saat usai menginjak angka empat hingga lima tahun dan memiliki tingkat produktifitas mencapai 100 kilogram per pohon dan memiliki ukuran buah yang lumayan besar. Memiliki keunggulan berupa kemampuan berbuah dengan hasil yang tinggi tanpa mengenal musim alias di segala musim.
Rasa yang dimiliki Alpukat Wina terbilang gurih, manis, dan tentunya nikmat. Alpukat ini merupakan alpukat lokal yang menjadi unggulan bagi setiap masyarakat. Keunggulan lainnya adalah kemampuan buah bertahan dalam waktu lima belas hari dan bila Anda membudidayakannya, pengiriman buah tentu tak akan menimbulkan keraguan soal jarak dan tempat. Dengan keunggulan yang dimiliki Alpukat Wina, Anda tentu saja mulai merawat keinginan untuk mendapatkan benih atau pun buahnya secara langsung.
Soal perawatan, tanaman alpukat segala jenis sesungguhnya hanya memerlukan pupuk NPK, penyiraman yang rutih, dan mendapatkan sinar matahari langsung.
Solusi untuk Anda bila keinginan untuk mendapatkan benih dari tiga jenis alpukat unggulan dan jenis alpukat yang bagus dibudidayakan, Bibitbuahku.com menyediakan apa yang Anda ingin dan tunggu. Silakan kunjungi blog kami agar informasi mengenai alpukat dapat ditemukan atau menghubungi customer service kami demi memastikan ketersediaan benih.
Sekian dari kami, semoga bermanfaat, dan terima kasih.
Tags: alpukat jumbo, alpukat super, buah alpukat jumbo, jenis alpukat, jenis alpukat besar, jenis alpukat istimewa, jenis alpukat jumbo, jenis alpukat paling besar, jenis alpukat unggul, jenis apulpukat super, varietas alpukat super
3 Jenis Alpukat Jumbo Yang Cocok Untuk Anda Budidayakan
Berat | 1200 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 27.725 kali |
Diskusi | 10 komentar |
Produk Terkait
Jual Bibit Alpukat Kendhil – Bibit Alpukat Kendil – Harga Bibit Alpukat Kendil – Rasa Alpukat Kendil – Harga Bibit ALpukat Kendil – TAbulampot Alpukat Kendil – Pohon ALpukat Kendil Alpukat menjadi buah kesukaan masyarakat Indonesia. Buah ini nikmat dimakan langsung ataupun dijus, bisa juga dicampurkan dengan minuman olahan lainnya. Salah satu jenis alpukat yang… selengkapnya
*Harga MulaiRp 55.000
Bibit Tanaman Alpukat Tanpa Biji – Mendengar namanya saja anda akan heran, kok bisa buah alpukat tidak ada bijinya. Ya, buah alpukat memang terkenal dengan bijinya yang cukup besar, namun berbeda dengan alpukat tanpa biji, saat buah dibelah anda hanya akan menemukan daging buah yang lembut. Alpukat memang salah satu buah favorite masyarakat di Indonesia,… selengkapnya
*Harga MulaiRp 125.000
7 Jenis Alpukat Unggul Buah alpukat tentu tak asing lagi bagi masyarakat Indonesia karena keberadaan alpukat di negeri ini terbilang berusia senja alias lama. Selain rasa yang nyaman di lidah, alpukat dicap sebagai buah yang mampu menjaga kesehatan dan kelancaran pencernaan karena keberadaan serat yang cukup banyak di dalam buah. Alpukat sesungguhnya terdiri atas berbagai… selengkapnya
*Harga MulaiRp 80.000
Alpukat Miki Alpukat miki, alpukat ini salah satu alpukat unggulan yang ada di Indonesia. Rasa buahnya hampir sama dengan alpukat unggulan lainnya seperti alpukat mentega, dengan tekstur daging buah yang sama-sama lembut. Yang membedakan adalah alpukat ini mampu tumbuh dengan optimal meskipun di daaerah dataran rendah, berbeda dengan varietas lain, bahkan jenis unggulan seperti alpukat… selengkapnya
*Harga MulaiRp 60.000
Geliat masayarakat dalam membudidayakan Alpukat ahir ahir ini semakin meningkat. Banyak faktor yang mempengaruhi hal tersebut, selain hasil budidayanya yang lumayan tinggi dimana rata-rata 1 pohon remaja usia 4 tahun mampu mengasilkan 2-3 juta. Bahkan 6 pohon dewasa mampu menghasilkan 32 juta. Faktor lainnya adalah dalam budidaya alpukat tidak terlalu rumit dibanding jenis tanaman lain…. selengkapnya
*Harga MulaiRp 100.000
Alpukat Dataran Rendah – budidaya alpukat dataran rendah – jenis alpukat dataran rendah – alpukat unggul dataran rendah – alpukat wina dataran rendah – alpukat mentega dataran rendah – alpukat miki dataran rendah – alpukat dataran rendah -alpukat kendil dataran rendah – jual bibit alpukat dataran rendah – bibit alpukat dataran rendah – tabulampot alpukat dataran rendah, Siapa… selengkapnya
*Harga MulaiRp 80.000
Menghabiskan waktu di rumah dengan menanam berbagai bibit tanaman buah sepertinya sedang menjadi tren saat ini. Beberapa bibit tanaman buah yang cocok ditanam di rumah seperti bibit alpukat, bibit jeruk, bibit jambu air, bibit jambu biji, bibit kelengkeng, dan bibit mangga saat ini telah banyak menghiasi halaman rumah warga Indonesia. Selama beberapa bulan terakhir tren… selengkapnya
*Harga MulaiRp 85.000
Alpukat Wina – Alpukat lokal berukuran jumbo ini menjadi ikon kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang. Bobotnya bisa mencpai 1,3-1,8 kilogram perbuahnya, jauh lebih berbobot dari jenis lapukat lainnya. Bibit Tanaman Alpukat Wina – Mendengar kata alpukat pasi yang terbayang buah yang lembut, rasa manis gurih nan lezat. Ya, seperti itulah gambaran rasa buah alpukat. Namun seringkali… selengkapnya
*Harga MulaiRp 55.000
Alpukat 034 asal Vietnam ini mulai dicari pecinta alpukat di Indonesia. Di Indonesia alpukat ini ada yang menyebutnya alpukat 304, alpukat sab 304 bahkan ada juga yang hanya menyebut dengan nama alpukat Sab. Namun sebenarnya nama asli dari alpukat ini adalah ALpukat 304. Dengan nama lengkap atau nama yang terdaftar yaitu varietas alpukat CĐD.BO.43.04 atau… selengkapnya
*Harga MulaiRp 250.000
Jual bibit Alpukat Wina Buah Alpukat Wina Alpukat wina memiliki warna kulit hijau mengkilap dan tebal. Alpukat jenis ini berukuran besar (1,3-1,8). Selain itu, rasanya juga nikmat dan gurih, dengan tekstur daging buah yang lembut yang sedikit berasa manis. Ciri-ciri lain buah alpukat ini, daunnya memanjang 12-25 cm, bunga pohonnya berwarna hijau kekuningan dengan ukuran… selengkapnya
*Harga MulaiRp 55.000
tertarik dengan alpukat jumbo kendil berapa harga perpohonnya
12 Maret 2020 | 4:32 pmlangsng hubungi kami melalui WA ya pak, di 081211369090
13 Maret 2020 | 6:45 amsy punya tp dr biji,,td panen buar perdana perbiji hampir sekilo
Sangat menjanjikan
Berapa harga kendil, aligator, wina. Jika pesan masing2 5 bibit + ongkir berapa biaya semua,, kirim ke aceh kab. Bener meriah
harga terupdate dan pemesanan silahkan bisa menghubungi cs kami di web ini
22 Februari 2018 | 5:17 amBerapa harga bibit alpukat tiga jenis jumbo,
2 Desember 2017 | 11:55 pmBerapa hari pengiriman ke Aceh
harga bisa langsung menghubungi CS kami pak, untuk lama pengiriman tergantung jarak alamat Pak Ardian dengan Bandara. Semakin dekat semakin cepat, Jika dekat dengan bandara bisa 1-2 hari
3 Desember 2017 | 5:55 pminfo bibit gan n hrg, ukurn per btg
5 September 2017 | 6:43 pmTerimakasih mas Randa. Untuk harga dan ukuran bisa cel d website kami. Untuk lebih jelasnya silhkan hubungi CS lami d 085743852768
6 September 2017 | 2:27 am