Hasil Penelusuran

369 hasil penelusuran untuk kata kunci: perawatan buah

*Hasil penelusuran dapat berupa postingan produk, artikel blog & halaman.

6 PERAWATAN IDEAL PADA TANAMAN BUAH KELAPA GENJAH ENTOK

Tanaman buah kelapa memang memiliki banyak sekali manfaat, mulai dari daunnya yang memiliki tulang daun sejajar, hingga akar tanaman yang dapat digunakan berbagai macam kegunaan. Salah satunya adalah air kelapa yang sering diolah menjadi minuman isotonik bernergi, yang sekaligus sebagai sumber antiksidan yang dapat menetralisir racun dalam tubuh kita. Tanaman Buah Kelapa Genjah Entok merupakan… selengkapnya

13 Mei 2020
5 HAL DASAR DALAM PERAWATAN PADA TANAMAN BUAH DURIAN BAWOR

Kali ini, siapa yang tidak mengenal durian bawor?, salah satu jenis durian lokal unggulan yang pamor dan kualitasnya tidak kalah dengan jenis durian impor. Durian ini, pertama kali ditemukan oleh seorang petani budidaya durian yang bernama Sarno Ahmad Darsono. Dalam usaha mengupayakan serta mewujudkan varietas durian lokal yang unggul Beliau mencoba menggabungkan berbagai macam varietas… selengkapnya

5 Mei 2020
6 TIPS PERAWATAN PADA TANAMAN BUAH MANGGA MANALAGI

Buah mangga merupakan buah yang paling populer bagi lintas kalangan. Sangkin populernya, dalam kitab weda umat hindu saja disebutkan kalau buah mangga adalah “hidangan para dewa”. Salah satu tanaman buah mangga lokal unggulan adalah tanaman buah mangga manalagi. Terlihat dari namanya saja, buah mangga ini tidak cukup jika dinikmati satu buah saja, dan pastinya bikin… selengkapnya

5 Mei 2020
5 HAL PERAWATAN PADA TANAMAN BUAH MANGGA HARUM MANIS

Pada kesempatan kali ini artikel kami akan mengajak anda untuk membahas tentang perawatan pada tanaman buah mangga harum manis. Buah Mangga harum manis merupakan salah satu varietas buah lokal unggulan yang banyak diburu dan dicari. Selain karena rasanya yang manis dan aromanya yang harum, jenis mangga harum manis juga memiliki tingkat prduktivitas yang tinggi, lo…. selengkapnya

29 April 2020
5 PERAWATAN DASAR PADA TANAMAN BUAH KELENGKENG MATALADA

Kembali lagi bersama kami, kali ini kita akan mengulas tentang perawatan dasar pada tanaman buah kelengkeng matalada Buah kelengkeng matalada merupakan salah satu jenis buah kelengkeng unggulan yang dapat tumbuh subur dan tumbuh dengan cukup baik di wilayah iklim tropis, di Indonesia. Nama “matalada” di ambil dari biji buahnya yang kecil seperti mata biji lada…. selengkapnya

29 April 2020
6 PERAWATAN POKOK PADA TANAMAN BUAH KELENGKENG MERAH

Yakk kali ini kita akan mengulas tentang keunggulan kelengkeng merah. Cekidot… Kelengkeng merah merupakan salah satu tanaman buah yang sedang ramai dibicarakan karena memiliki tampilan yang unik. Tanaman buah ini memiliki kulit buah berwarna merah solid mirip seperti batu akik ruby yang bernilai jutaan rupiah, ndak heran jika tanaman buah ini juga sering disebut sebagai… selengkapnya

21 April 2020
4 Perawatan Pokok Tanaman Buah Kelengkeng New Kristal

Kali ini kita akan membahas terkait cara merawat kelengkeng new kristal. Seperti apakah caranya, mari kita bahas bersama. Kelengkeng menjadi salah satu varietes buah-buahan subtripis yang banyak disukai oleh khalayak. Harga jual yang tergolong kurang terjangkau membuat tanaman ini menarik bila dibudidayakan. Pasarnya jelas, budidayanya mudah, dan harga jualnya tinggi, siapa yang tidak minat? Salah… selengkapnya

4 Maret 2020
Panduan Menanam Kurma Tropis – Penanaman Kurma, Perawatan Kurma, dan Pembuahan Kurma

Panduan Menanam Kurma Tropis – Beberapa tahun ini banyak masyarakat Indonesia yang melirik budidaya kurma, baik skala halaman maupun perkebunan. Indonesia optimis berhasil akan budidaya buah yang satu ini dikarenakan kabar yang diterima dari negara yang memiliki kesamaan iklim dan kondisi alam dengan Indonesia yaitu Thailand. Di Thailand banyak perkebunan kurma yang sudah berhasil salah… selengkapnya

7 Juli 2018
Jual Bibit Peruvian Sapote – Buah Langka Dengan Rasa Perpaduan Melon & Mangga

Bibit Peruvian Sapote, Sawo Peru Yang Masih Langka Di Indonesia Cocok Untuk Dibudidayakan Jual Bibit Peruvian Sapote – Mungkin anda akan setuju jika saya bilang tanah di Indonesia merupakan tanah ajaib, karena apapun yang ditanam di tanah ini pasti dapat tumbuh. Tak terkecuali dengan jenis tanaman langka yang berasal dari tempat yang jauh seperti peruvian… selengkapnya

*Harga Hubungi CS
Tersedia
10 Jenis Tanaman Buah Yang Cocok Ditanam Dalam Pot

10 Jenis Tanaman Buah Tabulampot – Di daerah perkotaan ketersediaan lahan yang sedikit atau lahan yang sempit merupakan masalah utama yang menjadi penghalang bagi seseorang dalam berbudidaya tanaman buah. Namun dengan adanya penghalang tersebut orang-orang menjadi semakin kreatif dan juga inovatif. Sekarang permasalahan lahan sempit bukan lagi menjadi alasan untuk tidak membudidayakan tanaman buah, karena… selengkapnya

21 April 2022
Jual Bibit Alpukat Aligator – Alpukat Berukuran Jumbo Dengan Daging Buah Lembut

Bibit Alpukat Aligator Unggul Dengan Buah Berukuran Jumbo, Daging Buah Lembut, Dan Rasa Yang Lezat Jual Bibit Alpukat Aligator – Akhir-akhir ini buah alpukat sedang banyak diburu oleh pekebun maupun kolektor tanaman buah. Berbagai jenis alpukat unggul menjadi incaran tidak terkecuali dengan alpukat aligator. Salah satu jenis alpukat unggul yang berasal dari Mexico ini menjadi… selengkapnya

*Harga Hubungi CS
Tersedia
Jual Bibit Durian Bawor Kaki 3 – Durian Lokal Banyumas Yang Dapat Berbuah Cepat

Bibit Durian Bawor Kaki 3, Durian Lokal Unggul Yang dapat Berbuah Cepat Walaupun pohonnya Masih Pendek Jual Bibit Durian Bawor kaki 3 – Seperti yang anda dan mungkin juga banyak orang tahu jika Indonesia merupakan salah satu negara penghasil durian terbanyak di dunia. Negara kita mampu menghasilkan berbagai jenis durian unggul dengan karakteristik yang berbeda-beda…. selengkapnya

*Harga Hubungi CS
Tersedia
Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

yaniz
● online
yaniz
● online
Halo, perkenalkan saya yaniz
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: